Yogyakarta, 17 April 2025 – Sebagai bentuk pengakuan kompetensi di bidang perencanaan pembangunan, sebanyak 13 dosen Fakultas Geografi mengikuti kegiatan Sertifikasi Perencanaan Pembangunan BNSP yang diselenggarakan oleh Departemen Ekonomika dan Bisnis, Sekolah Vokasi, Universitas Gadjah Mada. Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, mulai Selasa, 15 April hingga Rabu, 16 April 2025, bertempat di Ruang Sidang 104 dan Ruang GRC, Gedung Suhardi Sigit. Proses sertifikasi berjalan lancar dengan dukungan dari para asesor profesional dari Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) yang berperan sebagai penguji.
Arsip:
SDG 4: Pendidikan Berkualitas
Yogyakarta, 23 Maret 2025 – Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadhan 1446 H, Departemen Ekonomika dan Bisnis (DEB) Sekolah Vokasi mengadakan berbagai kegiatan keagamaan yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kualitas ibadah bagi dosen serta tenaga kependidikan (Tendik). Rangkaian kegiatan ini mencakup pembelajaran membaca Al-Qur’an dan tahsin Al-Qur’an, serta sholat Dhuhur berjamaah yang diikuti dengan ceramah Ramadhan.
📢 Lowongan Magang Mahasiswa 📢
Departemen Ekonomika dan Bisnis SV UGM membuka kesempatan magang bagi Mahasiswa UGM.
Daftar sekarang di tautan berikut:
https://ugm.id/PendaftaranMagangMahasiswaDEB