Arsip:
Announcement
“Diselenggarakan oleh Departemen Ekonomika dan Bisnis Sekolah Vokasi UGM bersama Satuan Pengawas Internal UGM”
Edisi Oktober 2023
1. Review Laporan Keuangan
– Prosedur review laporan keuangan PTNBH untuk masing-masing komponen laporan keuangan PTNBH.
2. Audit Operasional
– Pelaksanaan audit operasional meliputi aspek kelembagaan, SDM, keuangan, sarana prasarana, kerja sama dan lain sebagainya.
– Simulasi penyusunan program audit dan kertas kerja audit
Halo Sobat OJK dan seluruh mahasiswa se-DIY,
OJK akan menyelenggarakan Webinar OJK Goes to Campus yang akan dilaksanakan pada
📅 25 September 2023
⏱️ 14.00 WIB
📍webinar zoom
Registrasi dan link webinar dapat diakses melalui link https://linktr.ee/OJKGoestoCampus